Beranda QURAN AL MU'ASIR

QURAN AL MU'ASIR

Bahayanya Kaya Raya Jika Tidak Bertakwa, Ini Yang Diingatkan Al Quran

PERCIKANIMAN.ID - - Menjadi kaya dengan berlimpah harta di dunia ini memang tidak ada larangan, sebab sebagian dari para Nabi dan sahabat pun tergolong...

Adakah Manusia Yang Tidak Akan Dihisab ? Ini Penjelasannya

PERCIKANIMAN.ID - - Kelak ketika Kiamat terjadi maka semua makhluk hidup akan mati semua termasuk para malaikat. Berikutnya Allah Swt dengan segala kuasa-Nya akan...

Ciri-Ciri Orang Yang Cinta dan Diperbudak Dunia

PERCIKANIMAN.ID - -  Mencintai dunia secara berlebihan dapat memicu kesengsaraan serta kesibukan yang tiada berujung. Mencintai dunia kerap membuat seseorang menjadi lupa akan kodratnya...

Manfaat Memperbanyak Sujud Kepada Allah, Kelak Bumi Akan Menjadi Saksi

PERCIKANIMAN.ID - - Sesungguhnya kehidupan di dunia itu sebentar saja dan semua makhluk hidup pun akan menemui ajalnya, baik manusia, tumbuhan maupun hewan. Ini...

Al Quran dan Sains, 6 Bintang Paling Terang Ternyata Punya Nama Arab

PERCIKANIMAN.ID - - Dalam Al Quran, Allah Swt banyak menyebut tentang fungsi diciptakan-Nya bintang di langit. Selain sebagai penghias langit di waktu malam, bintang...

Orang Yang Diperbudak Dunia, Ini Cirinya Dalam Al Quran

PERCIKANIMAN.ID - -  Mencintai dunia secara berlebihan dapat memicu kesengsaraan serta kesibukan yang tiada berujung. Mencintai dunia kerap membuat seseorang menjadi lupa akan kodratnya...

Al Quran dan Sain Buktikan Anjuran Bagi Muslimah Yang Menyusui

PERCIKANIMAN.ID - - Masa menyusui adalah masa terpenting bagi pertumbuhan bayi. Nutrisi yang diterima bayi pada masa yang diistilahkan sebagai masa emas (golden age)...

Nasihat Al Quran Tentang Usia dan Perubahan Fisiknya Kita

PERCIKANIMAN.ID - - Setiap hari usia kita semakin bertambah yang sebagian orang tidak menyadari akan fenomena ini. Secara matematis usia kita terlihat panjang dari...

Makna Tujuh Langit, Ini Yang Jelaskan Dalam Al Quran dan Diungkap Sain

PERCIKANIMAN.ID - - Di dalam Al Quran dan hadis kita sering menjumpai ungkapan “langit”, khususnya tentang ungkapan “tujuh langit”. Sebenarnya, apakah hakikat langit itu?...

Al Quran Jelaskan Proses Penciptaan Matahari Jadi Cikal Bakal Adanya Siang dan Malam

  PERCIKANIMAN.ID - -  Matahari terus berproses menyinari tata surya. Proses inilah yang diungkapkan dalam Al-Quran menjadi cikal bakal siang-malam.   Sebagaimana dikutip dari okezone.com, tata surya...

Ciri Orang Yang Bertakwa, 4 Hal Ini Yang Dijelaskan Al Quran

PERCIKANIMAN.ID - -  Menjadi hamba yang bertakwa adalah keinginan setiap muslim. Namun untuk masuk kategori sebagai orang yang bertakwa itu tidak sembarangan. Dalam Al...

Wanita-wanita Penghuni Surga, Ini Yang Dijelaskan Dalam Al Quran

  PERCIKANIMAN.ID - - Secara umum  ada lima wanita utama dalam Al-Quran dan as-Sunnah, yaitu Hawa, Sarah, Maryam, Khadijah dan Fatimah. Secara umum juga, dalam...
- Advertisment -

Most Read

Wanita Haid Membaca Quran dan Masuk Masjid, Boleh atau Terlarang? Begini Penjelasannya

PERCIKANIMAN.iD - - Sebagai muslim harus diyakini dan dibiasakan untuk membaca Al Quran setiap waktu sebagai sebuah ibadah kepada Allah Ta’ala. Membaca Al Quran...

Fatwa Ulama Saudi Sebut Haji Non-Prosedural Ibadahnya tidak Sah

PERCIKANIMAN.iD - - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengatakan siapapun yang melaksanakan ibadah haji secara non prosedural maka ibadahnya dianggap tidak sah, sebagaimana fatwa...

Hikmah Ziarah Kubur, 3 Hal Ini Yang Akan Didapat

PERCIKANIMAN.iD - -  Ketahuilah hamba-hamba Allah Ta’ala, sadar atau tidak sadar, kita semua saat ini sama-sama sedang menuju garis akhir kehidupan kita di dunia, ...

Apakah Mengingat Dosa Ketika Shalat Termasuk Tidak Khusyuk? Begini Penjelasannya

PERCIKANIMAN.iD - - Salah satu tanda shalat yang berkualitas adalah dikerjakan dengan khusyuk. Sebab, dengan melakukan shalat secara khusyuk seorang muslim akan mendapat banyak...